
Segenap Keluarga Besar Sosial Dan Dakwah LAZNAS Dewan Dakwah Yogyakarta mengucapkan:
Taqabbalallahu minnaa wa minkum, shiyaamana wa shiyaamakum, waj’alnaa minal a’idiin wal faizin.
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446H, semoga Allah menerima semua amalan dan #KebaikanTanpaBatas yang senantiasa kita upayakan.
Terima kasih kepada para Amilin dan para Relawan yang telah membersamai melalui tenaga dan pikiran serta para Muhsinin, Wali Murid dan Sahabat Donatur yang telah berzakat, dan infaq melalui LAZNAS Dewan Dakwah Yogyakarta Semoga kita selalu bisa upayakan #KebaikanTanpaBatas setelah hari-hari Ramadhan. Aamiin.
Selamat Idulfitri, mohon maaf lahir batin