
Mengapa Harus Berqurban?
“Allahﷻ memerintahkan Nabiﷺ untuk mengumpulkan dua ibadah yang agung ini, yaitu shalat dan menyembelih qurban yang menunjukan sikap taqarraub, tawadhu’, merasa butuh kepada Allahﷻ, husnudzan, keyakinan yang kuat dan ketenangan hati kepada Allahﷻ, janji, perintah, serta keutamaannya.”
(Ibnu Taymiyyah, dalam Majmu Fatawa)