Ketika Kamu Lelah dan Lemah
“Jika suatu perkara membuatmu lelah dan membuatmu lemah darinya maka ucapkanlah, laa haula wa laa quwwata illa billaah ‘Tiada daya dan upaya kecuali dengan kekuatan Allah’, karena sungguh Allah akan membantumu atas perkara itu.”
(Syaikh Ibnu Utsaimin Rahimahullah, Syarh Riyadhis Sholihin)
Semoga Allah Ta’ala senantiasa menguatkan hati dan fisik kita untuk senantiasa semangat beramal dan istiqomah berada di jalan-Nya. Aaminn.