
Kejar Berkahnya Jum’at Pertama Ramadhan
Hari Jum’at merupakan hari yang mulia dan penuh berkah. Apalagi di Bulan Ramadan, berkah berlipat dan menjadi kesempatan bagi kita untuk memperbanyak amal-amal shalih.
“Keutamaan sedekah di hari jumat dibanding semua hari dalam sepekan seperti keutamaan sedekah di bulan Ramadhan dibandingkan bulan-bulan lainnya.”
(Ibnu Qayyim)